Kementerian Perhubungan mengakui wilayah Jawa Barat merupakan tanah bergerak. Kondisi ini mengakibatkan daerah tersebut banyak terjadi bencana longsor. Atas hal itu, Kemenhub menyatakan telah memasang banyak alat pendeteksi dini sepanjang jalur kereta di Jawa Barat. Hal itu untuk mengantisipasi jika terjadi longsor Read More
Terjadi longsor di Jalan Legok Jengkol, Desa Sukahayu, Kecamatan Rancakalong, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Minggu (13/4) sekitar pukul 12.25 WIB. “Tanah longsor meluncur dari tebing setinggi 10 meter dan menimpa sebuah mobil yang sedang melintas,” kata Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Read More
Tiga orang diduga tewas akibat tertimbun tanah longsor di Bukit Panjuik Kampung Landai, Jorong Ladang Panjang, Tigo Nagari, Kabupaten Pasaman, Sumatera Barat. “Dari laporan warga sekitar memang ada tiga orang yang diduga tertimbun tanah longsor karena rumah yang dihuninya tertimpa tanah longsor Read More